Cara Menghapus Duplicate Drive Pada Windows 10

 Mungkin untuk kalian pernah atau sering melihat tampilan Double Drive atau Duplicate Drive pada windows 10 ketika menancapkan atau mencolokan USB Drive baik itu Flashdisk atau Hardisk External. Mungkin sebagian orang tidak risih, namun untuk saya sendiri hal tersebut cukup risih karena sejauh ini secara fungsional saya belum merasakanya.

Kali ini saya akan bagikan cara menghapusnya agar Duplicate atau Double Drive tersebut hilang dari muka buminya windows 10. Jika anda tidak berniat menghilangknya silahkan abaikan postingan ini, namun apabila postingan ini adalah hal yang di cari sedari dulu, silahkan lanjutkan dan ikuti tutorialnya. Contohnya seperti apa Double Drive itu ? lihat gambar di bawah

Memperbaiki USB Drive Tampil Dua Kali di File Explorer

Langsung saja, saya juga tidak ingin berkepanjangan, singkat padat dan jelas.

  • Download Bahanya terlebih dahulu !

> Fix-Duplicat-Drive-Win10.TechTutors | Link alternatif

  • kemudian anda extract bahan tersebut
  • lalu, double click “duplicat drives1.reg” dan “duplicat drives1.reg“, Pilih > Yes
  • terlihat info : Successfully added to the registry.
  • sekarang coba tancapkan atau colokan Media USB nya kembali
  • Sudah hilang bukan
  • selamat

Post a Comment

أحدث أقدم